Diskominfo Kabupaten Sorong Dorong Percepatan Launching “NOC” Wujudkan SPBE Berkualitas

SORONG – Dinas Kominfo Kabupaten Sorong semakin memantapkan persiapan launching infrastruktur telekomunikasi Informasi. Hal tersebut bertujuan untuk memberikan pelayanan sehubungan tugas dan fungsi terbaik kepada seluruh organisasi perangkat daerah. Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Sorong, Eliaser Kalami, S.Sos.,M.PA. menuturkan pihaknya sementara mempercepat penyelesaian Read More

Kadis Kominfo Perstatik Papua Barat Kunjungi Kominfo Kab. Sorong Tinjau Infrastruktur Teknologi Informasi

SORONG – Program Dinas Kominfo Perstatik Papua Barat untuk membantu Diskominfo Kabupaten terkait infrastruktur teknologi informasi terus berjalan. Atas dasar rujukan dimaksud, Kadis Kominfo Perstatik Papua Barat, Frans P. Istia,S.Sos,MM lakukan kunjungan guna memastikan progres pelaksanaan program, Jumat (29/7/2022). “Kedatangan saya di Read More

UU Nomor 3 Tahun 2020 Libatkan Disperindag Dalam Urusan Pertambangan Mineral dan Batubara

MANOKWARI – Kamis (28/7/2022) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Papua Barat menggelar Diseminasi dan Publikasi Data Informasi dan Analisis Industri Pertambangan Mineral dan Batubara melalui Sistim Informasi Industri Nasional (SIInas). Membacakan sambutan tertulis Pj. Gubernur Papua Barat, Asisten I Bidang Pemerintahan, Roberth Rumbekwan Read More

Rapat Internal Kadis Kominfo Perstatik Bersama Komisi Informasi Papua Barat

MANOKWARI – Rapat Internal Komisi Informasi Bersama Kepala Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik Papua Barat berlangsung dengan sejumlah pembahasan. Kegiatan dipusatkan pada ruang rapat dinas, Rabu (27/7/2022). Adapun pembahasan berkaitan penyelesaian sejumlah sengketa informasi. Disinyalir sehubungan dengan dana Bos Tahun 2019-22021. Read More

Update !! Kesiapan Dokumen Percepatan Pembangunan Manokwari Waktu Dekat Menuju Kementerian Terkait

MANOKWARI – Ketua Tim percepatan pembangunan Manokwari, Raymond R. H Yap telah memimpin jalannya rapat koordinasi bersama pihak pemerintah kabupaten dengan sejumlah pembahasan mendetail. Topiknya membagi secara jelas kewenangan masing-masing serta kolaborasi saat eksekusi kerja di lapangan, Rabu (27/7/2022) dipusatkan pada ruang Read More